share bagaimana cara mendisable klik kanan pada desktop


Kali ini saya akan share bagaimana cara mndisable klik kanan pada desktop menggunakan registry bukan menggunakan software , perhatian cara cara di bawah ini  

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut. Untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan, lakukan backup registry terlebih dahulu. 

Pertama, jalankan regedit.  Dengan mengetik di run  regedit
Klik start  - run – dan ketik regedit lalu enter , maka anda akan masuk ke registri

Kedua, masuk ke HKEY_CURRENT_USER \ Software \ Microsoft \ Windows \ CurrentVersion \ Policies \ Explorer
Ketiga, pada folder “Explorer” tambahkan DWORD Value, dengan cara klik kanan kemudian pilih [New]>[Key]>[DWORD Value] kemudian beri nama NoViewContextMenu.

Keempat, klik double pada DWORD tersebut sehingga muncul jendela “Edit DWORD Value”, seperti di bawah ini.




Kelima, ketikkan angka 1 pada bagian value data-nya.

Keenam, kemudian klik OK.

Ketujuh, restart komputer.

Kedelapan, sekarang cobalah untuk melakukan klik kanan pada desktop dan pastikan kita sudah mendapatkan hasilnya.

Selamat Mencoba!!!
0 Responses

Posting Komentar